Dear, Rocky
Waktu berlalu cepat dan langkah demi langkah menuju kebaikan semakin rapat. Walau aku tak bisa membaca keseluruhan arah, namun segala harap dan ingin tentu baik bagimu.
Rasanya baru kemarin kita bertemu, ternyata hitungan tahun menyadarkanku. Kita semakin bertambah usia, mulai perduli pada hari yang belum tentu bisa dipijak.
Lanjutkan perjuanganmu. Kita pasti bisa!
Lots of 💚